Home » »

Written By Unknown on Minggu, 28 Desember 2014 | 00.14

BABINSA PANTAU KONDISI RETAKAN TANAH

CILACAP New Cilacap Online  Hari Jumat (26/12/2014) pada pukul 09.00 Wib  Serka M Subaidi Babinsa desa Cibenying Koramil 13 Majenang Kodim 0703 Cilacap melaksanakan pengamatan dan pemantau terhadap retakan tanah bersama bapak Joko dari Tim Pusat Badan Penanggulangan Bencana Daerah.
Pengamatan ini dilakukan secara rutin terhadap keretakan tanah di desa Cibenying agar kondisi terkini selalu terpantau guna mengantisipasi kejadian yang tidak diinginkan.

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.